fbpx

Busa Angin Density 14 Harga Kiloan dan Grade A

Kami menyediakan busa dengan berbagai macam variasi yang sesuai dengan kebutuhan anda. Salah satunya adalah busa angin. Selain itu, kami juga merupakan produsen busa dengan kualitas terbaik.

Berbagai keunggulan dan kemudahan akan anda dapatkan di toko kami. Nikmati pengalaman berbelanja busa terbaik selama hidup anda dengan mempercayakan toko kami.

Busa Angin Density 14 Harga Kiloan dan Grade A

Grosir Busa Angin Berkualitas

Apa itu busa lapis atau angin? Kebanyakan orang di masyarakat memakai istilah tersebut pada kualitas busa yang rendah. Karena sifatnya yang mudah gembos dan juga ringan itulah yang dikatakan dengan busa lapis atau angin.

Busa jenis ini dipakai dalam dunia fashion seperti pada lapisan jaket dan juga tas. Kami menyediakan busa dengan jenis lembaran atau roll berukuran sekitar 2 mm. Bahkan, kami juga menyediakan busa dengan ukuran hingga 5 mm.

Penggunaan Busa

Penggunaannya seperti yang sudah dijelaskan di atas yakni sebagai pelapis jaket atau tas. Biasanya penggunaannya ditempel terlebih dulu di kain trikot dengan metode pengeleman yang khusus.

Busa yang dipakai adalah busa dengan density atau ketebalan 14 atau juga SK 3. Busa dengan density tersebut mampu bertahan hingga satu tahun pemakaian secara wajar.

Produk Lainnya :  Kasur Full Busa

Penggunaan selanjutnya adalah untuk pelapis atau bahan utama kasur lipat dengan range produk menengah ke bawah. Ketebalan yang dipakai dalam pemakaian bahan kasur ini bervariasi, yakni dengan ukuran 4 cm, 8 cm hingga 10 cm.

Kemudian juga memiliki lebar kasur sekitar 80-120 cm dengan density 12 atau SK 30. Busa ini dapat bertahan dalam waktu kisaran 6 bulan dengan pemakaian teratur.

Kelebihan Produsen Busa Angin

Bagi anda seorang pengrajin atau pelaku industri fashion, maka kami menyediakan kebutuhan anda dalam beberapa penawaran keuntungan. Diantaranya adalah sebagai berikut:

Kualitas Busa Terbaik

Meskipun merupakan busa angin, kualitas bahan busa yang kami sediakan adalah busa grade A. Jadi, anda tak perlu khawatir tentang kualitas yang ada di tempat kami.

Banyak sekali produsen atau pelaku industri fashion yang telah mempercayakan kualitas busa kami. Mulai dari industri kecil hingga pada pelaku industri menengah ke atas.

Harga Bersahabat

Kami selaku produsen yang menyediakan busa dengan kualitas terbaik, tentu menyediakan busa yang mampu menjawab apa yang tengah anda perlukan.

Produk Lainnya :  Pabrik Busa Kuning Polyurethane Foam Untuk Sofa Karpet

Namun, jangan khawatirkan dengan harga. Kami menawarkan harga yang sangat bersahabat. Bahkan, kami juga menjual dengan harga kiloan. Sehingga, anda dapat memenuhi kebutuhan busa anda dengan nyaman dan menguntungkan.

Pelayanan Terbaik

Kami selalu memberikan pengalaman berbelanja yang nyaman dan mudah bagi para pelanggan. Dengan menjunjung tinggi profesionalitas, maka kami akan menjaga agar pelanggan tetap akan berbelanja pada toko kami.

Tak jarang kami juga memberi diskon atau promo dengan ketentuan yang telah kami sediakan. Jadi, jangan ragukan lagi untuk berbelanja di toko busa angin milik kami.

Hubungi Kami

Tinggalkan komentar